Tentang Motif Web

Welcome to Motif Web!

Motif Web ~ Founded: October 17, 2012 and Release Date: Juni 11, 2013

Motif Web adalah blog yang mengangkat topik Graphic Design yaitu dengan menyajikan Tips dan Trik Desain Grafis seperti; cara membuat desain logo (Perusahaan, Produk, Channel Tv, dsb), cara membuat vector untuk pemula, membuat desain kaos, serta memperkenalkan software desain grafis berbasis vector maupun bitmap dan menjelaskan fungsi tools yang ada pada software desain grafis sekaligus memberikan tips dan trik untuk cara menggunakannya.


Selain itu Motif Web menyediakan vector, logo, font, dan karya-karya desain grafis lainnya yang bisa anda Download Gratis!. Tersedia juga Graphic Design Gallery yang bertujuan untuk memberikan inspirasi dan referensi desain dalam upaya pengembangan desain grafis. Motif Web juga menyediakan layanan mengubah foto/gambar bitmap ke Vector (Convert bitmap to vector service) secara manual menggunakan software berbasis Vector CorelDRAW.


Tentang Penulis:

Nur Wahid

Nur Wahid Motif Web
Founder and Author
Saya adalah pelajar yang bersekolah di SMK Nusantara 1 Ciputat, Tangerang Selatan, Indonesia. Di sekolah saya mengambil program keahlian Multimedia. Nge-blog merupakan salah satu hobi saya karena melalui Motif Web saya bisa menuangkan kreativitas menulis dengan berbagi tips dan trik Desain Grafis, belajar tentang HTML, CSS, JavaScript, dan lain sebagainya. Kedepannya saya berharap blog ini dapat bermanfaat untuk para pembacanya.







I love to Hear from you! Contact me to know better or any feedback.
You can find me on: Facebook, Twitter and Google+
Be a Fans: Facebook and Twitter
Subscribe: RSS Feed and Email Subcription


Regards,

Nur Wahid